Skema Kompetensi

LSP Universitas Ngudi Waluyo

PENERJEMAH TEKS UMUM (SKM/009/LSP_UNW)

Jenis Skema :
Jenjang (Level) : 4

GENERAL TEXT TRANSLATOR (Code : SKM/009/LSP_UNW)

Unit Kompetensi:

Kode Unit : M.74PEN01.001.1
Mengidentifikasi Genre Teks Asal
Identifying the Genre of the Original Text

Kode Unit : M.74PEN01.002.1
Mencari Makna Kata dan Ungkapan dalam Teks Bahasa Asal Menggunakan Alat Bantu Penerjemahan Konvensional dan Nonkonvensional
Looking for the meaning of words and expressions in Original Language Text Using Auxiliary Tools Conventional Translation and Unconventional

Kode Unit : M.74PEN01.003.1
Menemukan Pesan Utama dalam Teks Asal
Finding Key Messages in the Original Text

Kode Unit : M.74PEN01.004.1
Menemukan Informasi Terperinci dalam Teks Asal
Find Detailed Information in Original Text

Kode Unit : M.74PEN01.005.1
Menangkap Pesan Kalimat Bahasa Asal
Capturing the Origin Language Sentence Message

Kode Unit : M.74PEN01.006.1
Menangkap Pesan Kalimat melalui Berbagai Macam Kelas Kata Bahasa Asal
Capture Sentence Messages through Various Kinds of Language Class Words of Origin

Kode Unit : M.74PEN01.007.1
Mengidentifikasi Unsur Khas Budaya Bahasa Asal
Identifying Cultural Distinctive Elements Origin Language

Kode Unit : M.74PEN01.008.1
Memilih Metode yang Tepat Sesuai dengan Teks atau Bagian Teks yang Sedang Diterjemahkan
Choose the Right Method Accordingly Medium Text or Section of Text Translated

Kode Unit : M.74PEN01.009.1
Memilih Teknik Penerjemahan Untuk Kata, Frasa, Klausa, dan Kalimat dalam Teks Asal
Choosing Translation Techniques For Words, Phrases, Clauses, and Sentences in the Original Text

Kode Unit : M.74PEN01.010.1
Menulis Pesan dengan Kata, Frasa, Klausa, dan Kalimat Sesuai dengan Koteks dan Konteks
Write Messages with Words, Phrases, Clauses, and sentences according to context and Context

Kode Unit : M.74PEN01.011.1
Menulis Pesan yang Diwujudkan melalui Pilihan Kata dan Gaya Bahasa sesuai dengan Bahasa Tujuan untuk Genre Teks yang Sedang Diterjemahkan
Writing Messages That Are Manifested through The choice of words and language style is appropriate with Destination Language for Text Genre being translated

Kode Unit : M.74PEN01.012.1
Menghasilkan Teks Tujuan yang Berkualitas
Produce Quality Destination Text

Uji Kompetensi

Statistik uji kompetensi pada skema ini adalah sebagai berikut.

0

Asesi

0

Sertifikat Terbit

0

Asesor

0

Jadwal Uji Kompetensi

Persyaratan Pemohon Sertifikasi PENERJEMAH TEKS UMUM

LSP Universitas Ngudi Waluyo

Adapun persyaratan pemohon uji kompetensi pada skema ini adalah sebagai berikut.

  1. Surat keterangan aktif sebagai mahasiswa Program Studi Sastra Jepang

  2. Scan sertifikat/surat keterangan praktik kerja lapangan di perusahaan Jepang/LPK Pemagangan ke Jepang

  3. KHS mahasiswa minimal semester 1 s/d V Program Studi Sastra Jepang dan telah lulus mata kuliah Tsuyaku – Honyaku, Jurnalistik, dan Korespondensi Bahasa Jepang

  4. Foto berwarna memakai jas almamater berlatar belakang merah ukuran 4X6 posisi badan menghadap depan, posisi seimbang kanan kiri, bagian atas kepala tidak berada tepat dibawah batas foto (ada sisa), dan proposional untuk pas foto (softfile berupa jpg/png)*DILARANG SELFI/FOTO BERGAYA

  5. Scan Kartu Mahasiswa

  6. Scan Kartu Tanda Penduduk

  7. Bukti Pembayaran Uji Kompetensi

  8. Mahasiswa Universitas Ngudi Waluyo Program Studi Sastra Jepang Fakultas Ekonomi, Hukum dan Humaniora Universitas Ngudi Waluyo Minimal semester 6 (Enam), telah menyelesaikan mata kuliah Tsuyaku – Honyaku, Jurnalistik dan Korespondensi Bahasa Jepang

  9. Telah menyelesaikan magang/praktek kerja lapangan di perusahaan Jepang/LPK Pemagangan ke Jepang